Pengajuan Administrasi dan Bebas Pustaka dapat dilakukan dengan mengklik tautan berikut : Pengajuan Administrasi

Pilih Bahasa:  

ID | EN | SU

Koleksi Repository Universitas Padjadjaran

Belum Login

untuk dapat mengakses full silahkan login menggunakan Email Unpad!

ANALISIS PENGEMBANGAN WILAYAH SENTRA PRODUKSI PERIKANAN DI KAMPUNG NIL...

Kori Nurhoirunisa

Perpustakaan Universitas Padjadjaran

Kata Kunci

Pengembangan Wilayah, Sentra Produksi Perikanan, Strategi, Kampung Nila, SWOT

ANALISIS PENGEMBANGAN WILAYAH SENTRA PRODUKSI PERIKANAN DI KAMPUNG NILA KABUPATEN CIAMIS

Kori Nurhoirunisa - 230110190019

Fakultas Perikanan & Ilmu Kelautan

Abstrak:

kabupaten Ciamis merupakan salah satu daerah yang memiliki potensi perikanan
yang cukup besar yaitu sebesar 51.626 ton. Potensi daerah yang dimiliki mampu
menjadikan sebuah kekuatan untuk langkah pengembangan wilayah Kabupaten
Ciamis. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis potensi dan isu masalah
dengan memberikan sebuah strategi yang harus diterapkan. Penelitian ini
menggunakan metode studi kasus. Data diperoleh dari instansi terkait, hasil
wawancara dan pengisian kuesioner secara langsung kepada pembudidaya.
Analisis yang digunakan adalah analisis SWOT. Berdasarkan hasil analisis SWOT
strategi terpilih adalah strategi SO yaitu termasuk kedalam strategi agresif yang
artinya Kampung Nila Kawali dapat memaksimalkan kekuatan yang ada serta
memanfaatkan peluang. Strategi terpilih untuk perkembangan kampung perikanan
kawali meliputi (1). Melakukan atau intensifikasi lahan budidaya yang tersedia
melalui pemanfaatan bantuan pemerintah, (2). Menerapkan teknologi budidaya
yang terkini melalui kegiatan pelatihan (3). Melakukan sertifikasi indukan dan
benih ikan nila

Berkas

Nama BerkasAkses Berkas
Cover
Download
Abstrak
Download
Daftar Isi
Download
Bab 1
Download
Bab 2

Anda tidak memiliki Akses

Bab 3

Anda tidak memiliki Akses

Bab 4

Anda tidak memiliki Akses

Bab 5

Anda tidak memiliki Akses

Bab 6

File tidak tersedia

Lampiran

Anda tidak memiliki Akses

Daftar Pustaka
Download
Full Text

File tidak tersedia

Metadata

ANALISIS PENGEMBANGAN WILAYAH SENTRA PRODUKSI PERIKANAN DI KAMPUNG NILA KABUPATEN CIAMIS

kabupaten Ciamis merupakan salah satu daerah yang memiliki potensi perikanan <br /> yang cukup besar yaitu sebesar 51.626 ton. Potensi daerah yang dimiliki mampu <br /> menjadikan sebuah kekuatan untuk langkah pengembangan wilayah Kabupaten <br /> Ciamis. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis potensi dan isu masalah <br /> dengan memberikan sebuah strategi yang harus diterapkan. Penelitian ini <br /> menggunakan metode studi kasus. Data diperoleh dari instansi terkait, hasil <br /> wawancara dan pengisian kuesioner secara langsung kepada pembudidaya. <br /> Analisis yang digunakan adalah analisis SWOT. Berdasarkan hasil analisis SWOT <br /> strategi terpilih adalah strategi SO yaitu termasuk kedalam strategi agresif yang <br /> artinya Kampung Nila Kawali dapat memaksimalkan kekuatan yang ada serta <br /> memanfaatkan peluang. Strategi terpilih untuk perkembangan kampung perikanan <br /> kawali meliputi (1). Melakukan atau intensifikasi lahan budidaya yang tersedia <br /> melalui pemanfaatan bantuan pemerintah, (2). Menerapkan teknologi budidaya <br /> yang terkini melalui kegiatan pelatihan (3). Melakukan sertifikasi indukan dan <br /> benih ikan nila

Indonesia

Pengembangan Wilayah, Sentra Produksi Perikanan, Strategi, Kampung Nila, SWOT

Tue Aug 22 2023 13:48:11 GMT+0000 (Coordinated Universal Time)

true

Belum Ada Data

Cite this paper

APA Style

Nurhoirunisa , K. (2023). ANALISIS PENGEMBANGAN WILAYAH SENTRA PRODUKSI PERIKANAN DI KAMPUNG NILA KABUPATEN CIAMIS. Fakultas Perikanan & Ilmu Kelautan Universitas Padjadjaran

Perlu Bantuan ?

Hubungi kami melalui Email, Whatsapp atau Media Sosial.