Text
Indonesia di Era Dunia Maya
Gelombang Informasi yang kian deras merupakan manifestasi dari melesatnya kemajuan teknologi informasi. jenis dan kualitas saluran informasi berubah dari waktu ke waktu dan menyebar keseluruh dunia. Inflikasinya kemudian adalah menipisnya Batas - batas sistem, budaya dan hukum komunikasi di masing - masing negara.
No copy data
No other version available