Pengaruh Orientasi Kewirausahaan, Motivasi Kewirausahaan dan Budaya Organisasi Terhadap Kualitas Manajemen serta Implikasinya terhadap Keberhasilan Usaha (Studi pada UMKM Franchise in Bandung)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui orientasi kewirausahaan, motivasi
kewirausahaan, budaya organisasi, kualitas manajemen, dan keberhasilan usaha
pada UMKM Franchise di Kota Bandung serta untuk mengetahui pengaruh
Motivasi Kewirausahaan dan Budaya Organisasi terhadap Kualitas Manajemen
serta implikasinya pada keberhasilan usaha UMKM Franchise di Kota Bandung.
Metode yang digunakan adalah deskriptif dan verifikatif. Sampel yang digunakan
dalam penelitian ini sebanyak 74 UMKM franchise di kota Bandung. Analisis
data menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, dan analisis jalur. Hasil penelitiaan
menunjukan orientasi kewirausahaan, motivasi kewirausahaan, budaya organisasi,
kualitas manajemen, dan keberhasilan usaha pada UMKM Franchise di Kota
Bandung berada pada kategori kelas cukup tinggi. Orientasi Kewirausahaan,
Motivasi Kewirausahaan dan Budaya Organisasi berpengaruh terhadap Kualitas
Manajemen serta implikasinya pada keberhasilan usaha UMKM Franchise di
Kota Bandung. Dimana budaya organisasi memiliki penagruh yang paling besar
di banding variabel lain.
No copy data
No other version available