Peranan Modal sosial dalam menciptakan peluang bisnis (studi pada unit Bisnis Yayasan Percikan Iman)
Sejumlah yayasan mendirikan unit bisnis melalui peluang-peluang bisnis yang
tercipta dari lingkungan internal maupun eksternal. Tujuan penelitian ini yaitu untuk
mengetahui peranan modal sosial dalam meneiptakan peluang bisnis.
Metode penelitian menggunakan deskriptif kualitatif dengan menggali
infonnasi dari narasumber dan inforrnan melalui wawaneara semi terstruktur
diantaranya kepada pengelola kegiatan kajian, pengelola bisnis, dan peserta kajian
Yayasan Pereikan Iman untuk mengetahui lebih dalam situasi dan kondisi terkait
modal sosial dan peluang bisnis.
Hasil menunjukkan bahwa modal sosial pada peserta kajian berperan dalam
menciptakan peluang bisnis pada unit bisnis yayasan. Modal sosial terbentuk dari
dimensi yang dominan muneul yaitu relasional dan kognitif. Peluang bisnis tereipta
dari unsur yang dorninan muneul yaitu potensi. Diperoleh kesimpulan bahwa modal
sosial berupa kep ere ayaan, harapan dan pemahaman pada peserta kajian berperan
dalam meneiptakan peluang bisnis pada unit bisnis yayasan, yang ditunjukkan dengan
potensi pasar, keuntungan finansial, dan ide bisnis. Peluang bisnis yang sudah
terwujud menjadi unit bisnis dapat membentuk modal sosial baru atau memperkuat
modal sosial sebelumnya.
No copy data
No other version available