Text
Profil sumberdaya kelautan perairan Selat Malaka
Buku yang menyajikan hasil-hasil penelitian perairan Selat Malaka yang sebagian disajikan dalam bentuk peta-peta tematik. Mnceritakan terlebih dahulu metode penelitian yang digunakan dengan parameter-parameter sebagai berikut : oseanografi, perairan, kesuburan perairan, kualitas perairan, potensi sumberdaya laut. Selanjutnya mengenai kondisi oseanografi perairan Selat Malaka yaitu kondisi fisik perairan Selat Malaka dan kondisi kimia perairan Selat Malaka. Mengenai kesuburan perairan Selat Malaka, berupa kelimpahan plankton perairan Selat Malaka dan produktivitas primer perairan Selat Malaka. Selanjutnya kualitas perairan Selat Malaka berdasar uji toksisitas, kadar minyak, kadar pestisida organoklorin, kadar logam berat, dan mikrobiologi. Terakhir adalah sumberdaya laut peraira Selat Malaka, seperti perikanan tangkap, terumbu karang, perikanan karang, lamun, algae, moluska, krustasea, ekhinodermata, serta mangrove
No copy data
No other version available