Text
Nutrition of pond fishes
Maksud dari buku ini adalah untuk memperkenalkan peneliti, mahasiswa dan petani ikan dengan pendekatan holistik. Tidak diragukan lagi ulasan yang lebih luas dan lebih dalam dapat ditemukan dalam literatur yang disajikan secara terpisah sesuai masing-masing disiplin, tetapi tujuannya adalah untuk menggabungkan mereka, sehingga ahli fisiologi, misalnya, akan memahami beberapa masalah ekologi dan ahli ekologi akan menghargai beberapa kesulitan gizi. Lengkapnya, buku ini berisi tentang keseimbangan energi, konsumsi, pencernaan dan penyerapan makanan, jalur energi, pemeliharaan, pertumbuhan, kebutuhan protein, nutrisi penting lainnya, makanan alami dan perkiraannya, makanan, pertumbuhan ikan dan relasi hasil ikan, serta tambahan pakan dan pemanfaatannya
No copy data
No other version available