Text
HYPNODONTICS dalam perspektif FISIOLOGI
metode komunikasi praktisi kesehatan gigi dan mulut terhadap pasien dengan mengelola pikiran bawah sadar pasien sehingga tercapainya perawatan gigi yang komprehensif, efetif, dan menyenangkan. buku ini akan mengeksplorasikan bagaimana faktor fisiologis manusia (pasien) dapat memperbesar efektifitas dan efesiensi keberhasilan tindakan dokter gigi terhadap pasien, khususnya dalam mengatasi ketakutan atau kecemasan pasien sebelum tindakan dilakukan
No copy data
No other version available